Pengembangan Nilai Seni

Sebagai bagian dari pengembangan diri siswa dan siswi SIT Fithrah Insani, pembelajaran dan penguatan nilai seni dalam diri peserta didik menjadi perhatian penting dalam proses pembinaan di SIT Fithrah Insani

Pembinaan Kedekatan Hubungan dengan Kitabullah

Salah satu hal penting dalam menjaga fithrah dan membina insan kamil, pembelajaran tahsin dan tahfizh Al-qur'an diberikan porsi yang cukup besar dalam pembelajaran di SIT Fithrah Insani.

Tahun 2015, Tahun Prestasi

Berbagai prestasi akademik maupun non-akademik telah ditorehkan siswa-siswi Fithrah Insani baik level lokal , Kabupaten,Provinsi hingga Level Nasional!

Pembelajaran dengan Praktik

Belajar dengan mendengar itu baik, belajar dengan membaca itu lebih baik, belajar dengan mengalami itu lebih baik lagi. Maka pembelajaran di SIT Fithrah Insani memberikan pengalaman belajar baik audio, visual, maupun kinestetik.

SD, SMP, dan SMK Lulus UN 100%

Indahnya Kebersamaan

Kamis, 26 Februari 2015

Alhamdulillah Siswa-siswi SMPIT FI mendominasi Lomba di Daarul Fikri


Lomba di Daarul Fikri. Alhamdulillah story telling juara 1, 2, 3, MHQ juara 3, daur ulang sampah juara 2