Kamis, 24 Januari 2008

Selamat buat Beno sang Pebulutangkis FI

Selamat kepada Beno Drajat (Siswa kelas V SDIT FI) yang telah menjuarai kejuaraan bulutangkis U-11 di lingkungan Cimahi-Bandung Barat sebagaimana diberitakan dalam harian Tribun Jabar Senin 14 Januari 2008.

0 comments:

Posting Komentar